Senin, 25 Februari 2013

February Update : Read-a-Long Nora Roberts & J.D.Robb

Kali ini, saya bikin postingan update lebih awal :D (sebenarnya karena stress kerjaan sih, jadinya ngeblog aja :)) ). Bagi peserta yang mengikuti Reading Challenge Read-a-Long Nora Roberts & J.D.Robb, silakan untuk mengupdate progress challengenya selama bulan Februari Ada dua cara yang saya perbolehkan dalam mendaftarkan link progressnya yaitu :

- mendaftarkan link postingan yang bersifat semacam resume, berisi semua buku Nora Roberts & J.D.Robb yang dibaca selama Februari 2013.Boleh postingan di blog ataupun shelf di Goodreads. (atau link Tumblr/FB)
- mendaftarkan link review untuk masing - masing buku yang sudah selesai dibaca. Boleh link postingan blog per review ataupun review di Goodreads (bagi yang ikutnya hanya di Goodreads).

Peserta boleh memilih salah satu cara di atas. Silakan daftarkan linknya di linky yang saya sediakan di bawah ini. Pendaftaran linky akan saya buka sampai tanggal 5 Maret 2013, dan akan saya undi siapa yang beruntung memenangkan giveaway bulan Februari ini :D.

Note : Untuk pemenang giveaway yang Januari, harap sabar ya. Bukunya dalam proses kirim :)

BTW, untuk saya sendiri, bulan ini saya cuma baca Chasing Fire (review). Buku karangan Nora Roberts yang menceritakan tentang smoke jumper, yaitu para pemadam kebakaran di daerah yang sulit dijangkau, seperti di hutan. Bagus banget dan rekomended :D

Bagi yang belum ikutan dan berminat, silakan cek master postnya disini :



Terimakasih bagi para peserta yang berpartisipasi ;)


5 komentar:

  1. boleh kaya kemarin kan? update bulanan bukan review per buku, udh ada yg aku review sih cuma blom sempet bikin yang lain :(

    BalasHapus
  2. Niat nya sih baca calculated in death tapi belum nemu cara dapet file nya by legal or ilegal *.* - Iye

    BalasHapus
  3. http://www.goodreads.com/review/list/1087344-d-wee?format=html&shelf=nora-robert-reading-challenge

    BalasHapus
  4. hiks.. baru tau daftarin link-nya di sini.. (bingung nyari2)... *telat deh..

    Saya cuma baca 1 juga http://matrislonda.blogspot.com/2013/02/konspirasi-dalam-kematian.html

    BalasHapus

Terimakasih sudah meninggalkan komen di Ren's Little Corner. Silakan untuk setuju/tidak setuju dengan review/opini saya tapi mohon disampaikan dengan sopan ya :)

Saya berhak menghapus komentar yang tidak nyambung dengan isi blog atau spamming (jangan sertakan link blog kamu/ link apapun di kolom komentar, kecuali untuk giveaway).

Komen untuk postingan yang berusia lebih dari 1 bulan otomatis akan dimoderasi.

Terimakasih sudah mau berkunjung! :D

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...